Mengunci Desktop Komputer Dengan Satu Klik

Mengunci Desktop Komputer Dengan Satu Klik. Sering kali kita meninggalkan komputer selama 5 ataupun 10 menit untuk melakukan keperluan lainnya, namun kita juga sering was-was untuk meninggalkan, karena takut ada yang melihat atau membuka data penting kita. Yah terpaksa kita restart ataupun menshutdown komputer kita. Untuk itulah ada solusi yang lebih praktis untuk mengatasi hal ini.

Pada desktop komputer kita klik kanan, kemudian pilih shortcut, seperti di bawah ini :


Lalu akan muncul jendela shortcut seperti di bawah ini :


Anda tinggal masukkan kode di bawah ini, dengan cara copy paste, dan klik Next
Kode-> rundll32.exe user32.dll, LockWorkStation

Setelah Anda klik tombol Next dan akan membuka terbuka jendela lain untuk memberi nama Shortcut sesuai keinginan kita, pada contoh di bawah ini saya memberi dengan nama kunci.


Selesailah cara Mengunci Desktop Komputer Dengan Satu Klik atau cara pintas mengunci komputer ataupun laptop kita. Sekarang kita coba shortcut kunci yang ada di desktop.

Ada cara lain lagi untuk Mengunci Desktop Komputer atau laptop kita, yaitu dengan tombol di keyboard. Klik tombol Windows + TOmbol L, seperti gambar yang saya tandai di bawah ini :


Demikian cara Mengunci Desktop Komputer Dengan Satu Klik

Sumber : catatan komputer

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel